Blog Lain

BLOG LAINNYA
lab-listrik-unbari.blogspot.com
komal-unbari.blogspot.com
sudirman-unbari.blogspot.com

Thursday, January 10, 2013

Cara Membuat PCB Dengan Mudah

Pertama Siapkan Peralatan dan bahan Berikut ini
1. PCB Polos
2. Mistar/Penggaris
3.Spidol Permanent
4.Spons scotchbrite
5.Pelarut FeCl3 Dalam Wadah Plastiknya
6.Pensil

Cara Membuat PCB dengan Mudah
1. Buat Lay Out Rangkaian PCB pada Papan PCB Tersebut menggunakan Pensil Terlebih dahulu, Ini agar jika terjadi kesalahan dapat dihapus,jika Sudah Maka Tebalkan Menggunakan Spidol Permanent
2. Setelah Selesai menggambar Rangkaian,Sediakan Wadah Untuk Mencampur Cairan Pelarut dengan air lalu Campurkan Pelarut Tersebut dengan Air dan masukan juga Papan PCB yang sudah di gambar tadi.
3. Goyang2kan Wadah Tersebut hingga lapisan Tembaga Terlarut,namun lapisan yang sudah digambar dengan menggunakan spidol permanent tidak larut.
4. Bersihkan PCB Dengan Air

Mendesain Lay Out PCB Menggunakan Proteus Download Ebook